Article Detail
Uji Kompetensi Siswa-siswi SMP Tarakanita
SMP Tarakanita Magelang menyelenggarakan Ulangan Kenaikan Kelas ( UKK ) pada hari Senin, 30 Mei 2016 s.d. Jumat, 3 Juni 2016.
Kegiatan UKK ini diikuti oleh siswa kelas 7 dan kelas 8 yang terbagi dalam 8 ruang dengan komposisi kelas 7 dan kelas 8 duduk berdampingan Kegiatan UKK ini merupakan kegiatan terprogram dari sie kurikulum untuk menguji pemahaman siswa pada mapel-mapel yang telah di ajarakan di masing-masing tingkatan kelas. Hasil dari UKK ini akan menjadi bahan untuk menentukan siswa naik kelas atau harus mengulang di tingkat kelas yang sama .
Hasil UKK juga dapat dipergunakan untuk bahan refleksi bagi para guru dan orang tua dalam mendampingi putra-putri mereka.
Dengan tekun belajar, semangat , Jujur dan selalu mohon restu dari – Nya, maka semuanya akan berjalan lancar dan dapat menghasilkan hasil yang terbaik
Selamat Belajar dan sukses selalu !!
Tim Humas SMP Tarakanita (ags212)
Kegiatan UKK ini diikuti oleh siswa kelas 7 dan kelas 8 yang terbagi dalam 8 ruang dengan komposisi kelas 7 dan kelas 8 duduk berdampingan Kegiatan UKK ini merupakan kegiatan terprogram dari sie kurikulum untuk menguji pemahaman siswa pada mapel-mapel yang telah di ajarakan di masing-masing tingkatan kelas. Hasil dari UKK ini akan menjadi bahan untuk menentukan siswa naik kelas atau harus mengulang di tingkat kelas yang sama .
Hasil UKK juga dapat dipergunakan untuk bahan refleksi bagi para guru dan orang tua dalam mendampingi putra-putri mereka.
Dengan tekun belajar, semangat , Jujur dan selalu mohon restu dari – Nya, maka semuanya akan berjalan lancar dan dapat menghasilkan hasil yang terbaik
Selamat Belajar dan sukses selalu !!
Tim Humas SMP Tarakanita (ags212)
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment